Visi dan Misi SD Muhammadiyah 1 Temanggung
Visi :
“Sukses dalam prestasi teladan dalam iman dan akhlak.”
Misi :
- Menyelenggarakan pembelajaran dan pengembangan pendidikan Islam guna membangun kompetensi dan keunggulan siswa di bidang ilmu-ilmu dasar ke-Islaman, Ilmu pengetahuan, Teknologi dan Seni dan Budaya. Selanjutnya,
- Menyelenggarakan dan mengembangkan KEJUJURAN, KEDISIPLINAN dan TIDAK EGOIS pada diri siswa. Kemudian,
- Menyelenggarakan dan mengembangkan siswa melalui sistem pembelajaran aktif, inivatif, kreatif, efektif dan menyenangkan.